Namun kemampuan Elsa tersebut membuat keadaan yang tidak terduga, sehingga Elsa memilih untuk menyendiri dan menutup kamarnya karena tidak ingin membuat adik tersayangnya, yaitu Anna terluka oleh kemampuan memanipulasi es yang dimilikinya. Film Frozen sendiri memberikan elemen yang khas sehingga di cintai oleh para penonton yang melihatnya, walaupun secara konsep membawa nuansa es yang dingin, tetapi terdapat kehangatan persaudaraan di antara Elsa dan Anna yang merupakan putri dari raja Arandelle ini.
Disamping Elsa dan Anna, terdapat tokoh lainnya juga yang meramaikan film Frozen ini. Diantara tokoh-tokoh tersebut yaitu Kristoff dan rusanya -Sven, Olaf si manusia salju, pangeran Hans, dan makhluk-makhluk Troll yang menyerupai batu, juga ada monster besar yang terbuat dari salju.
Buat para penggemar Film Frozen, berikut ini beberapa gambar foto Frozen yang menarik dan bagus-bagus lho, ayok kita lihat bersama-sama:









0 komentar:
Posting Komentar